Siti Nurhaliza mencuri lagu Indonesia ?

22 10 2008

Siti NurhalizaPenyanyi cantik asal Malaysia, Siti Nurhaliza dikabarkan telah mencuri lagu Indonesia yang berjudul “Wanita“. Siti Nurhaliza merilis lagunya yang berjudul “Wanita” dalam album “Untuk Sebuah Hati” pada bulan Februari 2008 oleh manajemen Siti Nurhaliza.

Padahal lagu tersebut juga dinyanyikan juga oleh penyanyi pendatang baru yang bernama Evril Revylda yang dirilis pada tanggal 24 Desember 2007 melalui album perdananya “Aku Yang Baru“.

Lagu tersebut dijual oleh penciptanya yang bernama Mohammad Fahmi atau Munfari kepada Siti Nurhaliza untuk waktu selama satu tahun, terhitung sejak Desember 2007. Kemudian pada bulan Februari 2008 manajemen Siti Nurhaliza merilis albumnya pada bulan Februari 2008. Jadi jika melihat kontraknya dimulai sejak bulan Desember 2007 untuk selama satu tahun berarti pihak Siti Nurhaliza tidak melanggar sesuai dengan perjanjiannya yaitu selama satu tahun.

Evril Revylda yang juga membeli hak guna lagu tersebut dari pencipta lagu yang sama,MunfariĀ  akan tetapi untuk aransemen lagunya Evril dibuat sendiri oleh kakaknya, Rendy Reksa.

Lagu Malaysia itu tempo dan liriknya sama persis, tidak ada perubahan, hanya sedikit perbedaannya dia pake orkestra kita pake band,” ungkap Ida Sukotjo penyanyi keroncong tahun 70-an dan juga ibu dari Evril Revylda.

Nah, kemudian lagu yang dirilis oleh Siti Nurhaliza ini baik lagu maupun aransemen lagunya memiliki kesamaan sehingga pihak Evril Revylda melakukan somasi kepada pihak manajemen Siti Nurhaliza.

Kayaknya nih salah terletak pada pencipta lagu yang menjual kepada dua penyanyi yang juga dua negara. Hanya saja penyanyi Indonesia lebih duluan merilis albumnya daripada penyanyi Malaysia itu.


Aksi

Information

8 responses

30 10 2008
Cabai Burung

Saya tak tahu macam mana ini berlaku. Ulasan anda mengenai siti nurhaliza curi lagu Indon saya kurang paham kerna saya kureng paham nak tafsir bahasa Indonesia . Bahasanya dalam sangat. kena pakai subtitle.

30 10 2008
Artistainer

Siti Nurhaliza and Evril Revylda buying a song titled “Wanita” from the same creator of that song, Munfari. Maybe, both of them may not know who had bought that song. But Evril Revylda first released the song “Wanita” from Siti Nurhaliza. Evril Revylda released on December 24, 2007, Siti Nurhaliza released on February 2008. That is the allegation stealing of the song. I think, the creator of the song has been making some mistake to them.

13 12 2008
Suzyneta

Hm…I think if someone need to be blamed, blamed the composer. Siti probably didn’t know the song already sang by another singer (as mentioned in this article as “newcomer” so Siti probably didn’t know her). I never her the Indonesian version, but Siti version is very good! Sound very soft with her voice. Probably, the Indonesian version also very good because most of Indonesian singers have a very powerful tone of voice. I think, even there are two versions of this song, there’s nothing wrong. Even before we have “Cinta” played by both country singers, same musics and lyrics, but different voices. Nothing wrong, really.

14 12 2008
OMDO

pencurian lagi….?
udah reog p… dicuri???
rasa sayange dicuri???
BCL di “Curi” juga..???
mau curi apa lagi makcik???
kite msh byk pulau , mau???
he he he

4 06 2009
zamril

saya rasa itu bukan pencurian,,
toh udah dpt ijin dari penciptanya,dan di jual ma penciptanya,,
ya mungkin penyanyi evril revilda ga sebagus suaranya siti..

11 09 2009
ahmad

semua diharap tenang kasus sedang saya tangani…

16 09 2009
ozi

dibilang diatas aransemennya dibuat oleh kakaknya Evril, Rendy Reksa. tapi pihakny siti juga make aransemen yang sama. Nah lhoooo???

Artistainer : berarti bener dong… emang orang sana khan gak ada yang kreatif mengaransemen lagu….hehehehe tul enggak ?

18 12 2009
Rudiyawan, SH

RUDIYAWAN, SH, HUDI YUSUF, SH ORI RAHMAN, SH Kantor Hukum LEW ( Law Enforcement Watch) kami saluku Kuasa Hukumnya Ervyl sedang mempelajari kajian secara Hukum atas Perbuatan Melawan Hukum Siti Nurhaliza masalah hak cipta lagu berjudul Wanita yang lebih dulu dibeli oleh Ny. Ida Sukotjo Ibu nya Ervyl dengan bukti-bukti yang otentik …kalau memang terdapat Pelanggaran Hukum baik Pidana atau Perdata pihak Ervyl akan menuntut melalui jalur Hukum….untuk itu kami mohon dukungan seluruh Rakyat Indonesia kepada Ervyl Penyanyi Indonesia….karena sering sekali warga Malaysia selalu meng-kliem karya-karya seni Budaya produk Indonesia……..hal tersebut harus kita tuntut pertanggungjawaban kepada Bangsa Malaysia…agar lebih sportif dan bijak jangan arogan dan sombong…….!

Tinggalkan Balasan ke Cabai Burung Batalkan balasan